Saling tunjuk salah,
sampai lupa muhasabah
Caci maki asyik berbaris,
sungguh miris
Usut punya usut,
sana-sini ramai penghasut
"Pasrah,"
tutur bagi yang berbenah,
"abaikan saja penilaian manusia."
Teruntuk kita sekalian,
moga Yang Maha Esa memberikan ampunan
sampai lupa muhasabah
Caci maki asyik berbaris,
sungguh miris
Usut punya usut,
sana-sini ramai penghasut
"Pasrah,"
tutur bagi yang berbenah,
"abaikan saja penilaian manusia."
Teruntuk kita sekalian,
moga Yang Maha Esa memberikan ampunan