Workplace adalah rumah kedua bagi pekerja yang merantau.
Bukan hanya tempat untuk bekerja, workplace dapat menjadi tempat belajar segala hal. Sadar atau tidak, perkembangan diri seseorang terbentuk dari dunia dimana dia bekerja. Bisa melalui pertemanan antarrekan kerja hingga budaya kerja atau tugas yang diberikan.
Sudah kenal dengan workplace sobat dumay?
Lalu, apa mampu beradaptasi dengan cepat?
Dan, bisa mendapat banyak ilmu baru darinya?
Tidak ada tempat kerja yang tidak baik sekalipun ditempatkan di daerah yang kekurangan sarana dan prasarana atau hiburan asal mau menerapkan quote dari Steve Jobs, yaitu stay hungry, stay foolish.
Selama bekerja, tentu banyak tantangan yang akan dilalui. Bahkan dari tugas yang terlihat sederhana, kalau diabaikan pun akan menjadi bumerang bagi kinerja, bukan?
Jangan menyerah untuk terus belajar menjadi lebih baik!
5 Comments
Setuju bahwa workplace bukan hanya sekedar tempat untuk bekerja..melainkan juga tempat untuk mengembangkan diri dengan menyelesaikan segala tantangan yang hadir. 😊💐
ReplyDeleteSelf development terkadang justru akan terasa ketika berada dalam lingkungan yang tidak mudah. Begitupun dengan workolace yang kurang akan ini Dan itu kadang akan menjadi pemacu kita.
ReplyDeleteYes kak. Love your workplace �� selamat menghasilkan karya karya indah dari workplace kita ya kak
ReplyDeletestay hungry stay foolish emang sehrsnya tetep dimiliki oleh siapapun ya Nes, krn di atas langit, masih ada langit. Selamat berkarya dr workplace mu yaa
ReplyDeletewaduh ga ngerti bahasa Inggris aq.. apa tuh stay hungry, stay foolish.?? wkwkwkwkwk
ReplyDeleteNew comments are not allowed.